17.Jan.2017

Top 10 Destinasi Liburan Tahun 2017 Versi Alessandra Usman, Puteri Indonesia Pariwisata 2010


Aladiners udah kenal sama Alessandra Usman? Perempuan bergelar master lulusan New York Institute of Technology ini adalah Puteri Indonesia Pariwisata 2010 danA�runner-up 2 Miss Asia Pacific World 2011, lho. Keren banget, kan? Nah, kali ini Mister mau ceritain obrolan seputar hidup dan traveling bareng perempuan asal Gorontalo yang ramah dan smart ini. Semoga bisa menginsipirasi kamu, ya. Yuk, disimak!

0
0
0

You were living for a few years in NYC, can you tell us more about the vibes of the city? Apa yang paling kamu suka dari New York?

Tinggal di New York bikin ngerasa seakan-akan saya traveling setiap hari. Saya suka ngobrol sama orang-orang asing yang belum pernah saya temui sebelumnya. Each of them had different yet interesting story. You never know how people you meet can influence you. You might learn valuable things from a random guy sitting next you at the bar who turns out to be a CEO of very successful company, or even a homeless man on the street. Orang-orang di sana percaya sama impian mereka dan mereka berusaha mewujudkannya.

I love everything about NY. Makanannya, kesibukannya, bahkan subway-nya yang kotor, but what I love the most is its energy that I cant seem to find elsewhere. Some sort of fighting spirit that constantly makes my heart race and my mind travel.

Your top 3 favorite restaurants in NYC and why?

It's hard to pick just a few, cos i have a very long list for this question:

1. Perry St. Saya suka makanannya, rice cracker crusted tuna, raspberry bellini, This is my all time favorite restaurant

2. The NoMad. Ayam panggangnya wajib dicoba!

3. Fette sau beef brisket.

Favorite coffee shops in NYC?

Sebenarnya saya gak ngopi, tapi saya suka banget sama affogato, And I believe ChikaLicious' Michelle Obama is the best affogato in this entire universe.

Brooklyn or Manhattan? Why?

Manhattan. Saya lebih suka jalan-jalan menyusuri kota.

Kalau kamu bisa piknik di Central Park, siapa seleb yang pengin kamu ajak piknik bareng?

Woody allen.

Top 3 destinations on your bucket list for your next getaway and why?

1. Lapland, Finlandia. Pengin ngeliat Aurora secara langsung

2. Buthan! I heard it is the happiest country in the world

3. Afrika Selatan

Travel essentials yang harus dibawa saat liburan?

Parfum, earphones, hand sanitizer, tisu basah, sunglasses, sunscreen, ikat rambut, chargers, hydrating mist.

Kamu baru aja mengunjungi Gorontalo. Bisa cerita lebih banyak tentang pengalaman kamu di sana?

Gorontalo is my parents' hometown. Makanannya enak-enak banget, terutama seafood-nya. Saya selalu seneng wisata pulau di Gorontalo Utara dan menikmati pemandangan di Pulau Saronde, Pulau Bugisa, dan pulau-pulau kecil lainnya. It is a perfect place for those who fancy white sands, chrystal clear water, and blue sky. Di sana ada juga eco resort baru bernama Pulo Cinta.A�Some people call it Maldives of Indonesia.

Kota paling unik yang pernah dikunjungi di Indonesia? Why?

Ternate. Saya ke sana untuk menonton festival Legu Gam. Festival ini salah satu acara tahunan parwisata Indonesia untuk merayakan ulang tahun mendiang Sultan Ternate. Festival berlangsung sangat meriah, dan Sultan pun menyambut tamu-tamunya dengan hangat. Di festival ini saya berkesempatan bertemu dengan pemimpin-pemimpin kesultanan dan kerajaan seluruh Indonesia. Gak hanya suku-suku, ternyata di Indonesia juga ada kerajaan yang masih berdiri hingga saat ini. Rangkaian acara adat yang kental dan meriah membuat saya semakin sadar bahwa Indonesia gak hanya kaya akan keindahan dan sumber daya alam, tapi juga kaya akan budaya dan sejarah yang perlu dilestarikan.

Tempat wisata di Indonesia yang pengin banget dikunjungi tapi belum kesampaian?

Raja Ampat.

Hal menantang yang pengin banget dilakuin saat traveling?

Skydiving. untuk menghilangkan fobia ketinggian saya.

Tempat nongkrong favorit di Jakarta?

Majapahit lounge, The Dharmawangsa.

3 kata untuk mendeskripsikan gaya liburan kamu?

Kuliner, wanderer, zen.

Top 10 destinasi liburan yang harus dikunjungi di tahun 2017?

1. Bhutan

2. Seville

3. Madrid

4. Lisbon

5. Zagreb

6. Islandia

7. Turki

8. Cape town

9. Labuan bajo

10. Pulau Mojo

Top 10 hang out spots di New York yang wajib dikunjungi orang pas liburan ke sana?

1. Sleep No More

2. Please Don't tell

3. Bathtub Gin

4. The Raines Law Room

5. Apotheke

6. La Piscine

7. The Box

8.The Whyte Hotel

9. Le bain

10. Nomo Soho

Makanan Indonesia yang wajib dicicipi?

Martabak, Ikan Bakar, Rendang, Soto, Nasi goreng gila, dll.

Komentar